Bahan-bahan

 4 porsi
  1. 1 sendok makan – Minyak Wijen
  2. 1 sendok makan – Saus Tomat
  3. Secukupnya garam
  4. Secukupnya merica
  5. 1 bungkus plastik – Mie
  6. 2 butir – Telur
  7. 10 butir – Bakso (dipotong menjadi beberapa bagian)
  8. 3 siung – Bawang Putih
  9. 2 siung – Bawang Merah
  10. 1 buah – Tomat
  11. 1 ikat – Sawi
  12. 3 batang – Daun Bawang

Cara Membuat

 45 menit
  1. Siapkan bahan
    Foto langkah ke 1 dari resep 🤎🍜Mie Jawa🍜🤎.
  2. Panaskan wajan, beri minyak sekitar dua sendok makan lalu orak-arik dua telur di dalam wajan
  3. Tambah bawang, lalu diaduk. Setelah itu, aduk dengan bakso
    Foto langkah ke 3 dari resep 🤎🍜Mie Jawa🍜🤎.Foto langkah ke 3 dari resep 🤎🍜Mie Jawa🍜🤎.
  4. Tambahkan 3 gelas air, minyak wijen, saos tomat, garam, dan merica sambil diaduk
    Foto langkah ke 4 dari resep 🤎🍜Mie Jawa🍜🤎.
  5. Masukkan dan rebus mie selama 3 menit
    Foto langkah ke 5 dari resep 🤎🍜Mie Jawa🍜🤎.Foto langkah ke 5 dari resep 🤎🍜Mie Jawa🍜🤎.
  6. Selesai itu, tambahkan sayur-sayur
    Foto langkah ke 6 dari resep 🤎🍜Mie Jawa🍜🤎.

Artikel yang Direkomendasikan

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *